Selamat Hari Raya Idul Adha 1437 H kawan!
Syarif, bukanlah seorang pujangga. Namun, ia hanyalah tsubaki dikala semi yang sedang berbicara pada bumi. Ia juga tak mampu untuk sekedar menuliskan puisi. Hanyalah coretan kata-kata yang mampu ditulis, bersama teman setianya si kopi manis.
Kucing lagi nabuh bedug |
Gema Takbir
Tatkala tiba masa kemenangan
dan haripun berganti malam
disini..
di seratus tiga belas
aku tinggal sendiri..
Debar jantungku..
tak bisa ku kendalikan
bayangan akan kebesaran-Nya
tak bisa ku lukiskan
aku laksana kapas yang dihempaskan
Gema takbir...
satu lafadz berjuta suara
membuatku rindu..
dan haripun berganti malam
disini..
di seratus tiga belas
aku tinggal sendiri..
Debar jantungku..
tak bisa ku kendalikan
bayangan akan kebesaran-Nya
tak bisa ku lukiskan
aku laksana kapas yang dihempaskan
Gema takbir...
satu lafadz berjuta suara
membuatku rindu..
pada keluarga
membuatku rindu..
pada sukapura
Gema takbir..
membuat bibir ini hanyut
mengucap dengan lembut
sembari membayangkan..
akan kebesaran Tuhan
sembari mengingatkan..
akan kampung halaman
membuatku rindu..
pada sukapura
Gema takbir..
membuat bibir ini hanyut
mengucap dengan lembut
sembari membayangkan..
akan kebesaran Tuhan
sembari mengingatkan..
akan kampung halaman
Oleh : Muhammad Syarif Hidayatullah
seru gx game nya gan,,,
BalasHapusgan aqu di sini mau minta maaf jika ada kesalahan diriku ....Mohon di ma'afkan.
BalasHapusSip.... 😊
BalasHapusKumpulan desain clipart by Fi Studio
BalasHapushttps://id.pngtree.com/fi-studio_25603261